FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    27 10-2014

    2331

    Perpanjangan Waktu Uji Publik Rancangan Peraturan Menteri Kominfo terkait Pengelolaan Nomor Protokol Internet

    SIARAN PERS NO.61/PIH/ KOMINFO/10/2014
    Kategori Siaran Pers

     

    (Jakarta, 27 Oktober 2014). Sehubungan dengan pelantikan presiden baru dan proses peralihan pejabat kementerian maka Kementerian Komunikasi dan Informatika memperpanjang waktu pembahasan uji publik RPM tentang Pengelolaan Nomor Protokol Internet (PI). Publikasi tentang uji publik RPM tersebut sebelumnya disampaikan pada Siaran Pers No.58/PIH/KOMINFO/10/2014 tanggal 6 Oktober 2014. Bagi masyarakat yang masih ingin menanggapi RPM tentang Pengelolaan Nomor Protokol Internet, dapat memberikan tanggapannya via email prpppi@gmail.com dan rerr001@kominfo.go.idsampai dengan tanggal 31 Oktober 2014.

     

    ***

     

    Kepala Pusat Informasi dan Humas Kementerian Kominfo (Ismail Cawidu, Email: ismail.cawidu@kominfo.go.id Tel/Fax: 021.3504024).

    Berita Terkait

    Siaran Pers No. 270/HM/KOMINFO/04/2024 tentang Butuh 4 Juta Talenta, Menteri Budi Arie Ajak Industri Cetak Ahli Keamanan Siber

    Bagi dunia usaha, implementasi keamanan siber dapat memberikan perlindungan dari ancaman pencurian dan kebocoran data. Selengkapnya

    Siaran Pers No. 269/HM/KOMINFO/04/2024 tentang Menkominfo Dorong Kolaborasi Perkuat Tata Kelola Keamanan Siber Nasional

    Menteri Budi mendorong kolabrasi dalam mengembangkan tata kelola keamanan siber, khususnya di sektor industri. Selengkapnya

    Siaran Pers No. 268/HM/KOMINFO/04/2024 tentang Menteri Budi Arie Harap Kehadiran Starlink Dorong Inovasi Operator Seluler

    Guna menciptakan persaingan yang setara antar perusahaan penyelenggara layanan telekomunikasi, Menteri Budi Arie memastikan Starlink harus m Selengkapnya

    Siaran Pers No. 267/HM/KOMINFO/04/2024 tentang Menkominfo: Optimalkan Peluang Jadi Pemain Kunci Pengembang Teknologi Global

    Menurutnya, kunjungan CEO Apple Tim Cook menunjukkan bahwa Apple melihat Indonesia sebagai negara yang strategis untuk pengembangan industri Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA