FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    25 11-2014

    3908

    Pengumuman Pemenang Lomba Desain Prangko Nasional 2014

    Kategori Pengumuman | brs

    Pengumuman Pemenang Lomba Desain Prangko Nasional 2014

    • Pengumuman pemenang yang seharusnya dilakukan pada 3 Nopember 2014, baru dapat kami publikasikan pada 25 Nopember 2014.

    • Penundaan ini dilakukan karena :

      1. Adanya sanggahan/keraguan dari masyarakat atas keaslian hasil karya gambar nominasi pemenang kategori C (usia s.d. 13 tahun) a.n. Febionetta Probowati yang telah diumumkan melalui website Kementerian Komunikasi dan Informatika pada tanggal 4 s.d. 7 Nopember 2014.

      2. Dewan Juri lomba telah mengadakan pengujian langsung terhadap

        nominasi pemenang kategori C tersebut pada 24 Nopember 2014.

      3. Berdasarkan penilaian karakter gambar, teknik menggambar, dan gaya gambar atas gambar yang dibuat secara langsung oleh Nominator Kategori C, Dewan Juri menetapkan bahwa gambar Nominasi Kategori C a.n. Febionetta Probowati merupakan karya asli.

    • Selamat kepada Para Pemenang Lomba Desain Prangko Nasional 2014.

    • Pemberian penghargaan kepada para pemenang lomba akan diinformasikan lebih lanjut oleh Panitia.

    • Terima kasih atas partisipasi seluruh peserta Lomba Desain Prangko Nasional 2014 yang telah mengirimkan karya‐karyanya.

    • Kami tunggu karya‐karya Anda di Lomba Desain Prangko Nasional yang akan datang...!!! 

    Pengumuman Pemenang Lomba Desain Prangko Nasional 2014 dapat diunduh disini

    Berita Terkait

    Pengumuman Perpanjangan Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama 2024

    Selengkapnya

    Lomba Menulis Surat Remaja Nasional 2024

    Tema ini merupakan adopsi dari tema lomba yang diselenggarakan UPU yaitu "At 150 years old, the UPU has served people around the world for m Selengkapnya

    Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi PPPK Kementerian Komunikasi dan Informatika T.A 2023

    Selengkapnya

    Pengumuman Seleksi PPPK Di Lingkungan Kementerian Kominfo T.A 2023

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA