FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    17 02-2020

    1035

    [DISINFORMASI] Ledakan Besar di Wuhan

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar sebuah video ledakan besar yang diklaim terjadi pada Januari 2020 di kota Wuhan, China. 

    Faktanya, sampai saat ini tidak ada berita atau video kredibel yang mengatakan bahwa ada ledakan di Wuhan. Video tersebut menunjukkan ledakan mematikan di Tianjin, sebuah kota pelabuhan di timur laut Tiongkok, pada Agustus 2015 dan bukan terjadi sama sekali di Wuhan. 

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter :

    https://www.youtube.com/watch?v=qARRLogg38k&feature=youtu.be&fbclid=IwAR3Ky-UkRgUnmTdhpgVPOK9eVJHl6rjQC6Ng1xwGSDZRNOjjvZC_OUawJiI

    https://youtu.be/1BDls5_naDw

    https://www.cnnindonesia.com/internasional/20150814101528-113-72121/china-investigasi-penyebab-ledakan-di-tianjin 

    Berita Terkait

    [HOAKS] Video Dampak Gempa Bumi di Pulau Bawean

    Selengkapnya

    [HOAKS] Buah Salak Berisi Narkoba dari Cina

    Selengkapnya

    [HOAKS] BNI Bagikan Hadiah di Bulan Ramadan

    Selengkapnya

    [HOAKS] Tautan Pencairan Beasiswa Kartu Indonesia Pintar

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA