FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    07 04-2020

    1706

    [DISINFORMASI] Kasus Positif Corona Masih Puluhan, Malaysia Berlakukan Lockdown

    Kategori Hoaks | brs

    Penjelasan :

    Beredar sebuah narasi di media sosial bahwa Malaysia memberlakukan kebijakan lockdown atau pembatasan ketika jumlah kasus positif masih berkisar puluhan.

    Faktanya, bahwa Malaysia memberlakukan kebijakan lockdown atau pembatasan ketika jumlah kasus positif masih berkisar puluhan, tidak benar. Dilansir dari Medcom.id, Malaysia memberlakukan pembatasan pergerakan warga sejak Rabu 18 Maret 2020. Waktu itu, kebijakan pembatasan diumumkan ketika total kasus positif korona di Malaysia telah mencapai 553.

    KATEGORI: DISINFORMASI

    Link Counter :

    https://m.medcom.id/telusur/cek-fakta/8koBw3db-kasus-positif-korona-masih-puluhan-malaysia-berlakukan-lockdown

    Berita Terkait

    [HOAKS] Investasi Franchise Mengatasnamakan Lawson Indonesia

    Selengkapnya

    [HOAKS] Informasi Crowdfunding Mengatasnamakan Bank Indonesia

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Warga Solo Tolak Kedatangan Prabowo dan Gibran

    Selengkapnya

    [DISINFORMASI] Debat Capres di Pilpres 2024 Ditiadakan

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA