FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    23 11-2020

    1434

    [HOAKS] Masyarakat Zimbabwe Terkena Penyakit Kulit Berair Akibat Vaksin dan Kemungkinan Besar Indonesia Bisa Mengalami Hal yang Sama

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan :

    Beredar postingan di media sosial Facebook, Zimbabwe terkena penyakit kulit setelah disuntik vaksin buatan China. Foto yang beredar mengklaim masyarakat Zimbabwe terkena penyakit kulit dan kemungkinan besar negara Indonesia akan mengalami hal yang sama.

    Dilansir dari Liputan6.com, klaim Zimbabwe terkena penyakit kulit akibat disuntik vaksin adalah tidak benar. Faktanya, foto itu tidak ada kaitannya dengan Zimbabwe dan dampak yang akan terjadi di Indonesia. Foto tersebut menggambarkan budaya di Ethiopia bagi pasangan muda yang ingin menikah. Sang pria akan mencambuk wanita yang bakal menjadi istrinya. Dimuat dalam artikel berjudul: "Etiyopiya: Umuco utegeka abagore kwingingira abagabo kubakubita. Reba indi mico itangaje".

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter:

    https://www.liputan6.com/cek-fakta/read/4415233/cek-fakta-benarkah-masyarakat-zimbabwe-kena-penyakit-kulit-usai-divaksin-buatan-china

    https://isano.rw/etiyopiya-umuco-utegeka-abagore-kwingingira-abagabo-kubakubita-reba-indi-mico-itangaje-2/

    Berita Terkait

    [HOAKS] Video Tentara Merah Cina Berdatangan Setiap Jam ke Indonesia Mulai 1 April 2024

    Selengkapnya

    [HOAKS] Surat Tanda Terdaftar Kantor Akuntan Publik yang Mengatasnamakan Otoritas Jasa Keuangan

    Selengkapnya

    [HOAKS] Surat Edaran Bank Indonesia Tidak Melayani Penukaran Uang Baru

    Selengkapnya

    [HOAKS] Surat Permohonan Pengambilan Cuti Pekerja Migran Indonesia Mengatasnamakan BP2MI

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA