FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    02 05-2021

    1352

    [HOAKS] Alasan Mudik Dilarang karena Kondisi Keuangan Perbankan Mengkhawatirkan

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan:

    Beredar sebuah unggahan pada media sosial Facebook dengan narasi "layak diviralkan !! Kata temanku yg kerja di perbankan… Kalau rakyat tetap pada mudik niscaya mereka lebih banyak menarik uang tabungan, padahal kondisi keuangan di BANK dalam keadaan mengkhawatirkan. Jadi sebisa mungkin untuk menekan penarikan tabungan, salah satunya dengan melarang MUDIK".

    Dikutip dari cek fakta medcom.id, klaim yang menyebut bahwa kondisi keuangan di perbankan mengkhawatirkan sebagai alasan mudik dilarang, adalah salah. Faktanya, mudik dilarang untuk menekan penyebaran Covid-19.

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter:

    Berita Terkait

    [HOAKS] Serpihan Batu yang Berasal dari Ulekan Dapat Menyebabkan Batu Ginjal

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Situasi Terkini di Sekitaran Gedung Mahkamah Konstitusi

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Gunung Semeru Meletus pada Hari Raya Lebaran Ketiga hingga Telan Korban Jiwa

    Selengkapnya

    [HOAKS] Video Sebuah Terowongan Bawah Laut Mengalami Kebocoran

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA