FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    29 03-2017

    3738

    Pengumuman Hasil Seleksi Psikotest Program Beasiswa S2 Luar Negeri Kementerian Kominfo Tahun 2017

    Kategori Pengumuman | patr001

    Panitia Seleksi Beasiswa S2 Luar Negeri Kementerian Komunikasi dan Informatika Tahun 2017 mengucapkan terima kasih kepada Saudara/i atas tingginya minat dan partisipasinya pada Program Beasiswa S2 Luar Negeri Kementerian Komunikasi dan Informatika Tahun 2017. Hasil seleksi psikotest digunakan sebagai dokumen penguat partisipasi Saudara/i pada Program Seleksi Beasiswa S2 Luar Negeri Kementerian Komunikasi dan Informatika Tahun 2017. Keputusan Panitia bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat.

    Kami mengucapkan selamat kepada para pelamar yang telah dinyatakan lolos seleksi psikotest. Untuk mengikuti tahap seleksi selanjutnya, Saudara/i diwajibkan hadir pada tahap seleksi wawancara yang akan diselenggarakan pada Senin 3 April 2017 pukul 09.00 WIB s.d selesai (pastikan nama dan jadwal Saudara/i) di Balai Pelatihan dan Pengembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (BPPTIK/Pusat TIK Nasional), Jl. Kertamukti No.10, Ciputat, Kota Tangerang Selatan, Banten 15419.

    Persyaratan mengikuti tahap wawancara:

    •  Mohon hadir 30 menit sebelum jadwal untuk melakukan registrasi. Harap hadir tepat waktu;
    •  Kehadiran tidak dapat diwakili;
    •  Mengenakan pakaian rapi, sopan dan bersepatu resmi dengan ketentuan:

    Pria: kemeja berkerah, celana bahan

    Wanita: kemeja berkerah, celana/rok bahan

    •  Wajib membawa KTP atau kartu identitas yang didaftarkan pada pendaftaran online dan alat tulis (pulpen);
    •  Apabila Saudara/i tidak mengikuti tahap wawancara, Saudara/i otomatis dinyatakan gugur dan tidak diperhitungkan untuk dipertimbangkan pada seleksi final;
    •  Panitia hanya menanggung konsumsi peserta selama tahap seleksi wawancara berlangsung.


    Peserta Seleksi Wawancara

    Program Beasiswa S2 Kemkominfo Tahun 2017

     

    No.

    Nama

    Waktu

    1.

    Iris Lisfiyah

    Pukul 09.00-12.00 WIB

    2.

    Araz Felayagi

    3.

    Rizal Pahlevi

    4.

    Diana Khairinawati

    5.

    Marthin Surya Setiawan

    6.

    Dwi Putra Handi Pareh

    7.

    Michael Andikawan Silalahi

    8.

    Khoirunnida

    9.

    Imam Reiza Fahlevi

    10.

    Krishna Priawan Hardinda

    11.

    Dominikus Wendy Bhasmara Iswarajati

    12.

    Mohammad Gilang Kautzar Hw

    13.

    Rizki Prima Sakti

    14.

    Radhea Permata Dewi

    Pukul 13.00-16.00 WIB

    15.

    Muhammad Rizki Pohan

    16.

    Setya Perdana Kusniady

    17.

    Saharia Nurarini

    18.

    Ichwan Fareza

    19.

    Andrian Wikayanto

    20.

    Arsyad Muhammad Fajri

    21.

    Tri Purnamasari

    22.

    Vira Septiyana Kasma

    23.

    Mohammad Riftadi

    24.

    Muhammad Masykur

    25.

    Yani Mandasari

    26.

    Sofia Mariana N

    27.

    Faiz

    28.

    Dahlya Maryana

    29.

    Benazir Nurazizah

    30.

    Rossalyn Ayu Asmarantika

    31.

    Mohammad Syaban

     


    Peserta Seleksi Wawancara

    Beasiswa Kemkominfo-STUNED Tahun 2017

     

    No.

    Nama

    Waktu

    1.

    Ceacilia Grace

    Pukul 09.00-12.00 WIB

    2.

    Febrina Mercidiyanti

    3.

    Yosua Kristianto

    4.

    Arief Ibrahim

    5.

    Syaiful Huda

    6.

    Annisa Hedlina Hendraputri

    7.

    Triando Damiri Burlian

     

     

    Jakarta, 29 Maret 2017

    Panitia Seleksi Beasiswa S2 Luar Negeri

    Kementerian Komunikasi dan Informatika Tahun 2017

     

     

    Berita Terkait

    Pengumuman Panitia Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Kementerian Komunikasi dan Informatika

    Selengkapnya

    Pengunduran Diri Pasca Pengumuman Hasil Akhir Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kementerian Komunikasi dan Informatika Tahun Anggaran 2023

    Selengkapnya

    Pengunduran Diri Pasca Pengumuman Hasil Akhir Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kementerian Komunikasi Dan Informatika Tahun Anggaran 2023

    Selengkapnya

    Pengumuman Hasil Akhir Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kementerian Komunikasi dan Informatika Tahun Anggaran 2023

    Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA